• SMK NEGERI BANDAR
  • Harmonis Efektif dan Efisien Bangga Amanah Tangguh

Gerakan Sekolah Sehat

Sekolah sebagai lembaga pendidikan punya peran penting dalam mensukseskan Gerakan Sekolah Sehat (GSS). Tujuan Gerakan Sekolah Sehat adalah mewujudkan peserta didik dan seluruh warga sekolah yang sehat, kuat cerdas dan berkarakter. Kegiatan Gerakan Sekolah Sehat di SMK Negeri Bandar dirangkai dengan sejumlah acara diantaranya melakukan senam bersama Kreasi Sekolah Sehat, membersihkan lingkungan sekolah yang melibatkan seluruh warga sekolah. Selain itu siswa membawa bekal makanan dari rumah yang memenuhi unsur gizi antara lain nasi, sayur, lauk pauk dan buah - buahan yang dimakan bersama - sama di dalam kelas. Kegiatan ini di dampingi oleh Bapak / Ibu guru dan wali kelas. Guru mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan salah satunya dengan memperhatikan kebersihan tangan yaitu mencuci tangan pakai sabun sebelum makan.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Workshop IoT Jurusan TKJ

Dalam rangka meningkatkan kompetensi dalam bidang Teknologi Informasi khususnya IoT (internet of Things), jurusan TKJ SMK N Bandar Pacitan menggelar workshop dengan tema "Worshop Pelati

24/02/2024 19:29 - Oleh Administrator - Dilihat 133 kali
Tim Voli Putri SMKN Bandar Runner Up Tarkam Kemenpora

Kabar membanggakan datang dari tim Bolla volly putri SMK N Bandar yang berhasil meraih juara 2 atau runner up dalam kejuaraan Tarkam Kemenpora 2023 yang diselenggarakan di GOR Pacitan.&

20/10/2023 11:23 - Oleh Administrator - Dilihat 164 kali
PMR Wira berhasil meraih juara

Menjadi kebanggaan bagi keluarga SMK Negeri Bandar karena 4 siswanya dari PMR Wira berhasil meraih juara dalam ajang JUMBARA (Jumpa Bakti Gembira ) yang di ikuti oleh pelajar di Kabupat

04/09/2023 09:09 - Oleh Administrator - Dilihat 216 kali
Career day, upaya calon alumni meraih mimpi

Menjelang kelulusan siswa kelas 12 Bursa Kerja Khusus (BKK) SMK Negeri Bandar menggelar career day dilaksanakan di Aula SMK Negeri Bandar. Siswa sangat antusias mengikuti kegiatan ini b

13/07/2023 09:17 - Oleh Administrator - Dilihat 335 kali
UKK tahun 2024

UKK atau Uji Kompetensi Keahlian merupakan bagian dari implementasi kurikulum Sekolah Menegah Kejuruan (SMK). Mengakhiri masa studi siswa kelas 12 SMK Negeri Bandar sebagai salah satu p

21/10/2021 12:36 - Oleh Administrator - Dilihat 806 kali